Toyota
selama bulan Maret sampai 30 September 2014 mendatang memberikan
program servis untuk mobil Avana. Konsumen pengguna Avanza akan dibebaskan dari biaya jasa dan suku cadang yang berlaku untuk Servis Berkala 10.000 km hingga 30.000 km.
Selain brand image/merek Toyota memang sudah sangat kuat di masyarakat,
Spesifikasi teknis mesin Avanza dengan teknologi VTT-i memberikan
customer economic value yang ditunjukkan oleh pemakaian bahan bakar yang
hemat dan handal bahkan juga bagus harga jual kembalinya,
Faktor lain yang membuat Avanza tetap berada di atas adalah adanya
program penjualan yang menarik seperti cicilan ringan, dan saat sudah
memiliki Avanza, pelanggan diberikan program afterservis yang memudahkan
dan biaya ringan.
Penghematan ini bisa terjadi dikarenakan pelanggan tidak mengeluarkan biaya untuk beberapa suku cadang kendaraannya.
Servis berkala 10.000 sampai dengan 30.000 km ini juga semakin terasa
ringan karena untuk jasa servis, pelanggan mendapatkan gratis hingga
50.000 km atau 4 tahun dari tanggal pembelian kendaraan.